Senin, 12 Maret 2018

Hati yang Terluka

hati yang terlanjur sakit...
saat dirimu berburuk sangka padaku...
engkau memarahi ku dengan kata-kata yang
 menggoreskan luka...
engkau membentak ku dengan suara yang
membuat hati kecilku menangis...
engkau lontarkan kata-kata yang membuat
tak tahan atas semua itu...
namun, aku hanya bisa diam untuk itu...
tapi, diam nya aku adalah amarah yang tak bisa aku ungkapkan

aku hanya ingin engkau bisa memahami 
keadaan ku kini...
aku yang selalu mematuhi aturanmu tapi, jangan
salahkan aku jika aku tak patut padamu...
engkau malah membuat semangatku hilang...
hanya karena tindakan mu  yang membuat semua 
orang patah semangat.
Andaikan engkau bangkitkan semangat
pada setiap insan...
karena hati ku yang sudah terluka oleh tindakanmu 
jika aku tak memandang siapa dirimu 
mungkin aku bisa membalas lontaran kata-kata mu...
Namun, aku selalu berusaha untuk sabar atas semua perlakuan mu
Dan bukan hanya aku yang terlukai.




Tidak ada komentar:

Posting Komentar

nidaamiratunnisa

  Asuransi Perjalanan Editing by canva      Asuransi bisa melindungi kita dalam perjalanan jauh misalnya pergi liburan ke negara Jepang, ada...